Kategori: Pemerintahan

Bupati Musirawas Kurban 27 Ekor Sapu dan 2 Kambing Untuk Dibagikan ke Masyarakat

MUSIRAWAS – Usai melaksanakan Shalat Ied Adha di Masjid Agung Darussalam Muara Beliti, Bupati Musi Rawas Hj. Ratna Machmud dan Ketua TP PKK H. Riza Novianto Gustam menyerahkan dan menyaksikan penyembelihan hewan qurban dalam rangka peringatan Hari Idul Adha 1445 H Tahun 2024 kepada Pengurus Dewan Masjid. Bupati menyaksikan penyembelihan di Masjid Taqwa Desa Ngadirejo, […]

Paripurna HUT Mura Ke 81, 9 Program Telah Direalisasikan

Musi Rawas,  – Bupati Musi Rawas (Mura) Hj. Ratna Machmud, menegaskan selama tiga tahun memimpin Mura, 9 program sudah direalisasikan semua. Ke 9 program tersebut meliputi pendidikan gratis, fasilitas seragam sekolah gratis Kesehatan gratis ,pengadaan unit ambulan tiap desa, fasilitasi pengembangan pondok pesantren, fasilitasi pendirian rumah tahfiz Al-Ou’ran. Kemudian peningkatkan infrastruktur terutama jalan, Mengadakan alat berat […]

Hadiri Momen Nuzulul Quran, Bupati Musirawas Ajak Jamaah Perkuat Silaturahmi dan Ibadah Ramadhan

MUSIRAWAS – Bupati Musirawas, Hj Ratna Machmud menyebut momen Nuzulul Qur’an adalah bentuk syiar Islam dalam upaya mempererat silaturahmi, meningkatkan iman dan taqwa, serta memupuk rasa kepedulian sosial. “Saya merasa bangga dan senang dapat hadir ditengah-tengah masyarakat B Srikaton, Tugumulyo ini. Sehingga bisa bersilaturahmi dan bertatap muka secara langsung serta melihat kondisi masyarakat melalui momen Peringatan Nuzulul Qur’an,” […]

Safari Ramadhan di Masjid Agung As-Salam, Pj Wako Ajak Warga Perbanyak Ibadah

LUBUKLINGGAU – Penjabat (Pj) Wali Kota Lubuklinggau,  H Trisko Defriyansa mengatakan, Bulan Ramadan adalah satu bulan yang dimuliakan oleh Allah subhanahu wa ta’ala dan semua rangkaian ibadah tentunya dilipat gandakan oleh Allah subhanahu wa ta’ala. “Oleh karena itu kami selaku Pemerintah Kota Lubuklinggau mengajak kepada kita semua untuk mengisi hari-hari bulan suci Ramadan dengan memperbanyak […]

Bupati Mura Dukung Jamsostek, Tingkatkan Kualitas Perlindungan Pekerja

MUSI RAWAS (SUMSEL) – Bupati Musi Rawas, Hj. Ratna Machmud selalu komitmen memberikan perlindungan pekerja, baik yang bekerja di sektor formal maupun informal di daerahnya. “Kami berkomitmen untuk memberikan perlindungan bagi seluruh pekerja baik yang bekerja di sektor formal maupun informal,” ungkap Ratna Machmud saat paparan dan wawancara kandidat penerima penghargaan Paritrana Award 2023, di […]

Sidang PAW Anggota DPRD Mura 2019-2024 Resmi Dilantik

MUSIRAWAS – Politisi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kabupaten Musi Rawas (Mura), Iwan Susanto, S.Pdi dilantik menjadi anggota DPRD Mura 2019-2024 Pengganti Antar Waktu (PAW). Iwan Susanto dilantik dalam Rapat Paripurna dalam rangka Pengambilan Sumpah/Janji Pengganti Antar Waktu (PAW) Anggota DPRD Kabupaten Mura Sisa Masa Jabatan Tahun 2019 – 2024 , Rabu (21/2/2024). Rapat paripurna ini […]

BPK Temukan Lebih Bayar 12 Proyek Perkim Musi Rawas Senilai Rp131 Juta

MUSI RAWAS – Terdapat kelebihan pembayaran pada 12 proyek Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kabupaten Musi Rawas tahun 2022 sebesar Rp131.083.911,72. Hal ini menjadi temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK). Rincian paket dari hasil uji petik yang dilakukan oleh BPK tersebut sebagai berikut: 1. CV RBT Pembangunan Jalan Lingkungan Desa Trikoyo Kec. Tugumulyo (I); 2. CV […]

BPPRD Musi Rawas Tak Optimal, Potensi Pajak MBLB 2022 Kurang Rp626 Juta

MUSI RAWAS – Tahun 2022, penerimaan Pajak Mineral Bukan Logam dan Batuan (MBLB) Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Musi Rawas terjadi kekurangan sebesar Rp626.450.913,00 hal ini menjadi Temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK). Tahun 2022, Realisasi Pajak MBLB sebesar Rp3.233.429.342,00 atau 107,78% dari anggaran sebesar Rp3.000.000.000,00 Nilai tersebut turun sebesar Rp802.934.641,00 dari realisasi Tahun 2021 sebesar Rp4.036.363.983,00 atau […]

Jelang Nataru, Pj Wako Imbau Tingkatkan Keamanan Lingkungan

LUBUKLINGGAU – Pj Wali Kota Lubuklinggau H Trisko Defriyansa pimpin apel gelar pasukan ops lilin musi tahun 2023 yang dilaksanakan di halaman polres Lubuklinggau. Kamis (21/12). Dalam hal ini, Pj Wali Kota juga menyampaikan amanat tertulis Kapolri, Jendral Listyo Sigit Prabowo. Usai membacakan sambutan tertulis kapolri. Pj Wali Kota juga kepada media menyampaikan di kota […]